Tentang Kelompok Materi Sistem Manajemen Persediaan (Inventory)
Induk Sistem : Manajemen Persediaan
Ringkasan :
Inventori atau stok persediaan adalah semua barang atau item yang dimiliki oleh suatu perusahaan untuk dijual maupun diberikan kepada pelanggan.
Pada sistem manajemen inventori ini akan membantu wedding organizer menyiapkan keperluan barang dalam rangka memenuhi kebutuhan pelanggan.
Pada bagian ini memuat data persediaan barang, pembelian barang, transfer barang antar gudang, dan lain sebagainya.
Materi Sistem Manajemen Persediaan (Inventory)
Cara Mengatur Data Persediaan
data persediaan barang berfungsi sebagai sarana monitoring informasi barang yang tersedia milik wedding organizer anda pada data master barang anda dapat mengelola kategori supplier di sistem manajemen persediaan inventory 1 pada manajemen persediaan klik data persediaan maka akan muncul tampilan sebagai berikut keterangan dan fungsi show entries data persediaan berfungsi untuk menentukan jumlah d
Cara Menambah Stok Inisialisasi Barang
inisialisasi barang fitur ini digunakan untuk mencatat nilai persediaan awal stok dan harga beli dari barang yang tersedia di perusahaan anda sebelum menggunakan sistem untuk menambahkaninisialisasi baranganda dapat mengikuti panduan sebagai berikut 1 pada manajemen persediaan klik manajemen persediaan pilih inisialisasi persediaan 2 pada inisialisasi persediaan barang klik tambah inisialisasi per
Cara Mencatat Kehilangan Barang
kehilangan barang fitur ini digunakan untuk mencatat kehilangan atau kerusakan dari persediaan barang yang ada di gudang penyimpanan anda untuk mencatatkan kehilangan barang anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut 1 pada manajemen persediaan klik manajemen persediaan pilih kehilangan barang 2 pada kehilangan barang klik tambah pencatatan kehilangan barang 3 lengkapi form pencatatan kehilangan
Cara Menambah Data Pembelian Barang
pembelian barang berfungsi untuk mencatat proses pembelian barang yang menambah stok persediaan mulai dari pembelian barang pembayaran ke supplier penerimaan barang hingga retur pembelian pembelian barang untuk menambahkan pembelian barang anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut 1 pada manajemen persediaan klik manajemen persediaan pilih pembelian barang 2 pada pembelian barang klik transaksi
Cara Mengatur Pengembalian Barang (Retur Pembelian Barang)
pada kondisi tertentu bisa saja vendor wedding anda membeli barang pada suppliertoko lalu saat barang anda terima terdapat barang yang rusakcacat sehingga anda ingin meminta ganti barang yang baru atau meminta ganti dengan uang seharga barang yang rusak tersebut retur pembelian dapat dilakukan apabila anda sebelumnya telah mencatat penerimaan barang tersebut terlebih dahulu anda dapat mengelola pe
Cara Mencatat Produksi Barang
produksi barang fitur ini digunakan untuk mencatat proses produksi barang atau produk yang anda jual mulai dari penyusunan komponen hingga biaya produksi dari produk yang anda jual untuk menambahkan produksi barang anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut 1 pada manajemen persediaan klik manajemen persediaan pilih produksi barang 2 pada produksi barang klik tambah data produksi lengkapi form p
Cara Mencatat Transfer Barang
transfer barang berfungsi untuk mencatat proses transfer barang antar gudang apabila terdapat lebih dari satu gudang penyimpanan mulai dari pencatatan barang keluar biaya pengiriman dan barang masuk untuk menambahkan transfer barang anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut 1 pada manajemen persediaan klik manajemen persediaan pilih transfer barang 2 pada transfer barang klik transfer barang le
Laporan Persediaan (Keseluruhan)
laporan persediaan adalah laporan yang menampilkan persediaan barang dari seluruh gudang di wedding organizer anda baik secara jumlah maupun nilai persediaanya secara periodik dari waktu ke waktu anda dapat mengakses laporan persediaan pada manajemen persediaan berikut ini adalah panduan untuk mengelola laporan persediaan 1 menampilkan laporan persediaan pilih manajemen persediaan pilih laporan pe
Laporan Data Persediaan
laporan data persediaan adalah laporan persediaan barang yang berisikan informasi masing masing barang yang digunakan dalam wedding organizer anda seperti stok setiap gudang arus barang harga beli dan lain sebagainya anda dapat mengakses laporan persediaan barang pada manajemen persediaan berikut ini adalah panduan untuk mengelola laporan data persediaan barang 1 pilih manajemen persediaan pilih d